Sambut Idul Adha, Penggiat Sosial Ferdy Sembiring Santuni dan Berikan Busana Gamis Baru Kepada 24 Anak Yatim Tahfidz Quran

WARTA PERUBAHAN MEDAN

- Redaksi

Sabtu, 15 Juni 2024 - 20:10 WIB

6042 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MEDAN
Dalam memyambut Hari Raya Idul Adha Idul Adha 1445 H yang penuh berkah, penggiat sosial Sumatera Utara Ferdy Sanjaya Sembiring, menyantuni dan memberikan busana gamis baru kepada 24 anak yatim tahfidz Quran, di Jalan Dorowati Gang Wongso Medan, Sabsu (15/06/2024).

Acara tersebut secara spesial juga diadakannya untuk memunajatkan doa kepada Alamarhum Ayahandanya Andel Sembiring.

Acara yang dipandu Ibu Ustafzah Sunarti itu, diawali dengan pembacaan surah pendek Al Quran secara serentak oleh anak yatim dan diakhiri dengan doa beraama.

Ibu Ustadzah Sunarti tampak terharu mengungkap rasa terimakasihnya kepada Ferdy Sembiring dalam momen berharga bagi anak-anak yatim yang hadir tersebut.

Mereka tidak hanya menerima bantuan materi berupa uang tunai dan jamuan makan, tetapi juga mendapatkan busana gamis baru berikut jilbab untuk anak putri dan baju koko beserta kopiah untuk anak anak yang putra.

“Dalam semangat Idul Adha yang penuh kasih sayang, penggiat sosial Bapak Ferdy Sembiring ingin berbagi kebahagiaan dengan mereka yang membutuhkan. Anak-anak yatim yang telah menghafal Al-Quran mendapatkan perhatian khusus dari beliau di hari yang berbahagia ini,” ujar seorang kerabat.

Masyarakat yang hadir juga merasa tersentuh dengan kebaikan hati yang ditunjukkan oleh Ferdy Sembiring.

Mereka berharap bahwa semangat kebersamaan dan kepedulian sosial semacam ini dapat terus diperluas dan menjadi inspirasi bagi orang-orang lain di sekitar mereka.

Ferdy Sembiring sendiri juga berencana menyembelih hewan qurban pada Hari Raya Idul Adha, yang mana dagingnya juga akan dibagikan kepada kaum muslimin dan muslimah si Kota Medan.(red)

Berita Terkait

Korban kebakaran Bagan Deli : Rindu ini terobati saat Sang Pejuang Dhuafa dan KSJ. Hadir
Gerakan Menulis Al-Qur’an Sebagai Aksi Bela Negara sekaligus Nutrisi Hati Warga Binaan di Lapas Perempuan Bandung
Transparansi dan Objektivitas, Kakanwil Pimpin Langsung Uji Kompetensi Pengisian Jabatan di UPT Pemasyarakatan dan Imigrasi
KPU Kota Medan Berikan Sosialisasi Pilkada 2024 kepada Warga Binaan Rutan Perempuan Medan
Sambangi Kantor Pertanahan Kota Samarinda, Theo Adrianus Kalapas Narkotika Samarinda Lakukan Kordinasi Ke Kantor Pertanahan Kota Samarinda
KPU Kota Medan Berikan Sosialisasi Pilkada 2024 kepada Warga Binaan Rutan Perempuan Medan
Lemahnya Perlindungan Data Pribadi berpotensi merusak demokrasi Indonesia
Lapas Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar Gelar Razia Gabungan Bersama TNI, Polri, dan BNN Kabupaten Simalungun

Berita Terkait

Jumat, 13 Desember 2024 - 20:31 WIB

KPPN Kutacane dan Kejari Agara Gelar Puncak Hari Korupsi Sedunia (Hakordia) Tahun 2024

Jumat, 6 Desember 2024 - 12:13 WIB

KPPN Kutacane mengelar Road to Hakordia Tahun 2024

Selasa, 3 Desember 2024 - 15:25 WIB

Sekda Agara Polisikan Akun Facebook Amar Handal Atas Pencemaran Nama Baik

Minggu, 1 Desember 2024 - 09:15 WIB

Kisruh, Tim 01 Tidak Mau Tandatangan Rekap Suara, Usman Lamreng : Berilah Keteladanan Politik Yang Baik.

Sabtu, 30 November 2024 - 14:16 WIB

Unggul Atas Bustami H – Fadhil Rahmi di Pilgub Aceh, Anggota DPR RI Partai Golkar Ucapkan Selamat Buat Mualem – Dek Fadh

Sabtu, 30 November 2024 - 09:43 WIB

Mualem – Dek Fadh Menang di Pilgub Aceh, PW IWO Aceh Ucapkan Selamat

Sabtu, 9 November 2024 - 18:57 WIB

Abi MUDI Deklarasikan Berikan Dukungan Penuh Kepada Pasangan Muallem – Dek Fadh

Kamis, 7 November 2024 - 13:43 WIB

Sebanyak 58 mahasiswa Fakultas Pertanian Universitas Gunung Leuser (UGL) Aceh resmi di-yudisiumkan

Berita Terbaru

ACEH TENGGARA

KPPN Kutacane mengelar Road to Hakordia Tahun 2024

Jumat, 6 Des 2024 - 12:13 WIB