Tangan Tangan Terampil WBP Lapas Perempuan Bandung Memikat Kadivmin Kumham Banten

WARTA PERUBAHAN MEDAN

- Redaksi

Kamis, 19 September 2024 - 21:10 WIB

6029 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG
Dalam suasana cerah, Lapas Perempuan Bandung mendapatkan kunjungan istimewa dari Nur Azizah Rahmanawati, Kepala Divisi Administrasi (Kadivmin) Kemenkumham Banten, yang sebelumnya mengikuti Kejuaraan Nasional Kempo di LPKA.

Kunjungan ini turut didampingi Kepala Lapas Perempuan Bandung Yekti Apriyanti.

Selama kunjungan, Nur Azizah menyaksikan keterampilan warga binaan pemasyarakatan (WBP) dalam mengelola pos kerja kemandirian, diantaranya karya dari pos kerja perca yang menampilkan hasil kerajinan kain, serta layanan salon kecantikan.

Para warga binaan dengan antusias mengundang Nur Azizah untuk mencoba layanan facial di salon Lamoria, yang dikelola sepenuhnya oleh mereka.

Kehangatan dan semangat dari para warga binaan turut memeriahkan suasana kunjungan ini.

Nur Azizah pun menyampaikan apresiasi atas kreativitas dan kerja keras para warga binaan yang mampu menghasilkan karya berkualitas.

Kunjungan ini diharapkan dapat memberikan kesan positif yang tak terlupakan bagi Ibu Nur Azizah, serta membuka peluang kunjungan berikutnya ke Lapas Perempuan Bandung.

Semoga semangat kemandirian ini terus berlanjut dan menjadi inspirasi bagi warga binaan lainnya.(AVID/rel)

Berita Terkait

KPU Kota Medan Berikan Sosialisasi Pilkada 2024 kepada Warga Binaan Rutan Perempuan Medan
Lemahnya Perlindungan Data Pribadi berpotensi merusak demokrasi Indonesia
Lapas Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar Gelar Razia Gabungan Bersama TNI, Polri, dan BNN Kabupaten Simalungun
Menteri Agus Andrianto : Video Viral Pesta Sabu, Kalapas di Non Aktifkan dan Penyebar Video Diposisikan Justice Kolaborator
Polsek Medan Tembung Tangkap 4 Pelaku Pembunuhan Wanita yang Ditemukan di Tumpukan Sampah
Polda Sumut Sebar Ratusan Personel di Seluruh Venue Aquabike Jetski Danau Toba 2024
Program Ketahanan Pangan di Lapas Narkotika Pematang Siantar Wujudkan Kemandirian Warga Binaan
Kenang Jasa Para Pahlawan, Rutan Perempuan Medan Laksanakan Upacara Peringatan Hari Pahlawan

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 18:19 WIB

KPU Kota Medan Berikan Sosialisasi Pilkada 2024 kepada Warga Binaan Rutan Perempuan Medan

Kamis, 21 November 2024 - 10:08 WIB

Lemahnya Perlindungan Data Pribadi berpotensi merusak demokrasi Indonesia

Kamis, 21 November 2024 - 08:26 WIB

Lapas Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar Gelar Razia Gabungan Bersama TNI, Polri, dan BNN Kabupaten Simalungun

Sabtu, 16 November 2024 - 21:59 WIB

Polsek Medan Tembung Tangkap 4 Pelaku Pembunuhan Wanita yang Ditemukan di Tumpukan Sampah

Kamis, 14 November 2024 - 17:52 WIB

Polda Sumut Sebar Ratusan Personel di Seluruh Venue Aquabike Jetski Danau Toba 2024

Kamis, 14 November 2024 - 13:18 WIB

Program Ketahanan Pangan di Lapas Narkotika Pematang Siantar Wujudkan Kemandirian Warga Binaan

Selasa, 12 November 2024 - 07:36 WIB

Kenang Jasa Para Pahlawan, Rutan Perempuan Medan Laksanakan Upacara Peringatan Hari Pahlawan

Minggu, 10 November 2024 - 19:01 WIB

Rutan Kelas Pangkalan Brandan Ikuti Pendampingan Pengunggahan dan Verifikasi Data RKT RB B12

Berita Terbaru