Kunjungi UIN dan USK, Wagub Aceh: Pemerintah Aceh Akan Utamakan Pendidikan

ZULKIFLI,S.Kom

- Redaksi

Rabu, 5 Maret 2025 - 19:45 WIB

503 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Banda Aceh – Wakil Gubernur Aceh, H. Fadhlullah, SE., bersilaturahmi dengan rektorat UIN Ar-raniry dan Universitas Syiah Kuala (USK), Rabu,(05/04/2025), siang. Silaturahmi tersebut dilakukan setelah beberapa waktu lalu, kedua rektor juga bertamu ke Kantor Gubernur Aceh.

Di UIN Ar-raniry, Fadhlullah menyampaikan tausiah tentang arah pembangunan Aceh ke depan di hadapan civitas akademika dan seribuan mahasiswa usai salat zuhur. Di sana, Fadhlullah menegaskan komitmen Pemerintah Aceh untuk mengutamakan pengembangan sektor pendidikan dan pembangunan daerah. Ia juga mengungkapkan beberapa perkembangan penting yang akan berdampak positif bagi Aceh.

“Kami bersama Bapak Gubernur berkomitmen untuk mengutamakan (pembangunan) pendidikan. Kalau masalah pendidikan, hajat hidup orang banyak, kami utamakan itu,” ujar Fadhlullah.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Fadhlullah juga menyebutkan jika dalam waktu dekat Dubes Uni Emirat Arab akan berkunjung ke Aceh. Rencananya negara kaya minyak itu akan berinvestasi di Aceh dan juga akan membangun masjid yang disebut dibangun di UIN Ar-raniry.

Usai dari UIN, Fadhlullah, juga berkunjung ke Kampus USK. Di sana Fadhlullah juga menyampaikan pandangannya tentang arah pembangunan Aceh. Tak lupa Wagub juga meminta dukungan akademisi di USK untuk menyampaikan saran dan masukan konstruktif, sehingga visi-misi Muzakir Manaf – Fadhlullah dalam membangun Aceh bisa terwujud. [**]

Berita Terkait

Bea Cukai Aceh Musnahkan Barang Impor Ilegal Berupa Bawang Merah dan Pakaian Bekas
Partai Perjuangan Aceh Gelar Buka Puasa Bersama, Prof. Marniati Ajak Kader Perkuat Kebersamaan
Setelah Diserang Surat Hoaks BPMA, Beredar Foto Makmun dan Fahrudin dengan Menteri Bahlil
Beredar, Surat Pengunduran Diri Hoaks Deputi di BPMA
Sekjen PW FRN Aceh Ucapkan Selamat Kepada AZAN Bupati Aceh Timur Periode 2025- 2030
Kuasa Hukum Drs. Sulaimi, M.Si Ajukan Banding Administratif ke Mendagri atas Pemberhentian sebagai Sekda Aceh Besar
Pernyataan Ketua DPR Aceh Dapat Merusak Harmonisasi Antar Lembaga
Pemerintah Aceh Tegaskan Pemberhentian Sulaimi Sebagai Sekda Aceh Besar Sudah Sesuai Aturan

Berita Terkait

Minggu, 23 Maret 2025 - 04:24 WIB

Kuasa Hukum Ramli Sembiring Bantah Tuduhan Pemerasan, Sebut Penyidikan Cacat Hukum

Minggu, 23 Maret 2025 - 03:54 WIB

Tantang Polri Buktikan Tuduhan Pemerasan Rp 4,7 Miliar. Kuasa Hukum : Ini Bukan OTT Kok Bisa Satu Hari Langsung Naik ke Penyidikan.

Jumat, 21 Maret 2025 - 07:32 WIB

Tingkatkan Keimanan di Bulan Suci, Lapas Perempuan Medan Terima Safari Ramadhan UINSU

Kamis, 20 Maret 2025 - 19:53 WIB

Panen Raya Padi, Lapas Narkotika Langkat Wujudkan Program Ketahanan Pangan Nasional

Kamis, 20 Maret 2025 - 12:51 WIB

DPP GEMAIS Laksanakan Safari Ramadhan 1446 Hijriah dan Bakti Sosial di Simalungun

Kamis, 20 Maret 2025 - 12:23 WIB

Pengurus DKM Masjid Jami’ Asy Syahid Sambangi Kediaman Wali Kota Depok

Kamis, 20 Maret 2025 - 12:04 WIB

Rutan Balige Berbagi Berkah Ramadhan: Takjil dan Perlengkapan Sekolah untuk Anak Panti Asuhan

Rabu, 19 Maret 2025 - 06:32 WIB

Pembangunan CitraLand Menciptakan Lapangan Kerja Yang Besar Bagi Masyarakat Sumatera Utara

Berita Terbaru