Gubernur Sulut Yulius Selvanus Komaling Menggelar Apel Perdana. Sulawesi Utara Sulut,

- Redaksi

Rabu, 5 Maret 2025 - 16:49 WIB

506 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Manado – Setelah menggelar acara serah terima jabatan, Gubernur Sulawesi Utara, Yulius Selvanus Komaling (YSK) menggelar apel perdana, di halaman kantor Gubernur, Rabu, (5/3/2025).

Dari pantauan, YSK-Victory disambut defile dan mendapat sambutan meriah dari kalangan ASN Permprov Sulut.

Dalam arahannya, YSK warning kepada ASN Pemprov Sulut yang sering nongkrong di warung kopi.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Saya ini dari intelejen. Kemana-mana harus hati-hati, keluar dari sini jangan coba-coba nongkrong di warong kopi, langsung pulang ke tempat dinasnya masing-masing dan langsung layani masyarakat. Bisa? mari kita buktikan,”tegasnya.

Ia menuturkan bahwa dirinya adalah seorang intelejen yang nggak bisa dibohongin.

Ingat baik-baik, kehidupan saya adalah kehidupan tempur perang. Dan saya suka jadi mata-mata hati-hati.

“GubernurMu ini adalah mata-mata, betul Pangdam?tanya YSK ke Pangdam yang turut hadir bersama Forkopimda. Selalu akan melihat dan mendengar, kebenaran informasi-informasi di lapangan,”tuturnya.

YSK juga juga mengingatkan soal kedisiplinan waktu bekerja, mengingat ASN adalah pelayan masyarakat.

Kita adalah unsur pelayanan masyarakat, kalau pelayan sudah malas-malas, tidak tepat waktu, pergi terus dan hanya di rumah, ini menjadi persoalan. Karena kita digaji masyarakat untuk berbakti kepada masyarakat,” jelasnya

Ia mengatakan, kebersamaan sangat dibutuhkan di Pemprov Sulut guna kemajuan daerah.

“Manakala seorang pelayanan masyarakat, ASN, P3K melayani masyarakat di situ harus ada keseragaman, kekompakan, dan satu suara,” tuturnya

 

Redaksi,

Berita Terkait

Kapolres Bitung AKBP ALBERT ZAI.,SIK. MH Sidak Kesiapan Pos Pam dan Pos Yan.Sulawesi Utara Sulut,
Dua Orang nelayan asal Lembeh hilang selama empat hari saat melaut, ditemukan di laut Bacan Ternate, Maluku Utara,
Genderang Perang Sudah Di. Tabuh, Satuan Reserse Narkoba Polres Bitung Tak Beri Ruang Bagi Pengedar Narkotika Bermain Di. Kota Bitung. Sulawesi Utara,
Pelepasan Tim Mudik 2025 Transmedia, Pemudik Diimbau Istirahat Jika Lelah. DIVISI HUMAS POLRI,
Polres Bitung Melaksanakan Bakti Sosial Bagi Warga bantaran Kali Yang Terdampak Banjir.
Menyoroti Dugaan Praktik Kecurangan Dalam Bisnis BBM Ilegal Yang Melibatkan PT Lanal Sumber Anugerah (LSA) Dan PT Ibrahim Jaya Sinergi (IJS). Sulut,
Prajurit Yonmarhanlan VIII Bitung, Membantu Evakuasi Warga yang Terjebak Banjir
Pohon Tumbang Di Kelurahan Bitung Barat Dua, Kecamatan Maesa Menimpah Rumah Warga.

Berita Terkait

Kamis, 27 Maret 2025 - 15:49 WIB

Kapolres Bitung AKBP ALBERT ZAI.,SIK. MH Sidak Kesiapan Pos Pam dan Pos Yan.Sulawesi Utara Sulut,

Rabu, 26 Maret 2025 - 10:57 WIB

Dua Orang nelayan asal Lembeh hilang selama empat hari saat melaut, ditemukan di laut Bacan Ternate, Maluku Utara,

Selasa, 25 Maret 2025 - 19:15 WIB

Pelepasan Tim Mudik 2025 Transmedia, Pemudik Diimbau Istirahat Jika Lelah. DIVISI HUMAS POLRI,

Senin, 24 Maret 2025 - 16:01 WIB

Polres Bitung Melaksanakan Bakti Sosial Bagi Warga bantaran Kali Yang Terdampak Banjir.

Minggu, 23 Maret 2025 - 18:48 WIB

Menyoroti Dugaan Praktik Kecurangan Dalam Bisnis BBM Ilegal Yang Melibatkan PT Lanal Sumber Anugerah (LSA) Dan PT Ibrahim Jaya Sinergi (IJS). Sulut,

Minggu, 23 Maret 2025 - 05:18 WIB

Prajurit Yonmarhanlan VIII Bitung, Membantu Evakuasi Warga yang Terjebak Banjir

Sabtu, 22 Maret 2025 - 17:12 WIB

Pohon Tumbang Di Kelurahan Bitung Barat Dua, Kecamatan Maesa Menimpah Rumah Warga.

Sabtu, 22 Maret 2025 - 04:02 WIB

Soroti Penganggaran BPJS, Ketua Masyarakat Adat Talaud Minta Kapolda Sulut Lidik Pj Bupati

Berita Terbaru